Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Nisfu Sya'ban

Malam Nisfu Sya'ban, adalah malam tengah bulan, atau malam ke 15 Bulan Sya'ban (Kalender Islam) atau Malam ke 15 Bulan Rewah (Kalender Sunda). Namun orang-orang Arab banyak tang mengartikan Bulan Sya'ban adalah bulan Pengampunan/Pembebasan Dosa ataupun malam Doa, karena dalam islam sendiri Bulan yang paling di muliakan dan dicintai Rosulillah dan juga Robb, adalah Bulan Rojab, Sya'ban dan bulan Romadhon. Dalam keterangan Beberapa Ulama menuliskan di beberapa Kitab yang mereka tulis, bahwa pada malam Nisfu Sya'ban Robb membukakan Ribuan Pintu Rahmat, maka pada malam Nisfu Sya'ban  umat Islam yang beribadah hanya karena mengharapkan Ridho Alloh, maka akan di ampuni Dosanya, dikabulkan Doanya, dan di Ringankan Bebannya (Amin yaa Robb). Banyak juga para Ulama yang melakukan Ritual ibadah pada malam Nisfu Sya'ban setelah Sholat Magrib dengan Berjamaah membaca Surat Yaasin 3x, dan setiap selesai membaca surat Yaasin yang pertama, berdoa meminta Panjang umur dan